Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

SELEKSI ALAM, ADAPTASI DAN EVOLUSI

Gambar
Modul Pembelajaran IPA SMP Kelas IX, Drs. Marselinus Boli Seleksi Alam, Adaptasi dan Evolusi 1.        Konsep Seleksi Alam Keadaan alam di sekeliling kita tidaklah tetap atau konstan. Setiap saat selalu terjadi perubahan. Setiap perubahan pasti menuntut penyesuaian diri dari makhluk hidup yang ada di dalamnya. Hanya makhluk hidup yang mampu menyesuaikan diri saja akan terus bertahan hidup sedangkan   yang tidak mampu   akan punah. Proses perubahan alam yang menuntut penyesuaian diri makhluk hidup disebut seleksi alam.   Melalui proses ini alam memilih makhluk hidup sesuai keinginannya. Biasanya penyesuaian diri makhluk hidup dengan keinginan alam selalu diikuti   perubahan pada struktur serta fungsi organ tubuh. Ada di antara perubahan tersebut bersifat menetap. Proses perubahan struktur serta fungsi organ tubuh yang bersifat menetap dan berlangsung dalam jangka waktu lama disebut evolusi. Sebelum terjadi revolusi industri di Inggris, sekitar tahun 1750-an jumlah ngengat b